.........Welcome To My Blog,,,,
........This
blog provides information for friends on a true story, health, motivation, and much more,,,,,,
including course material though.............

Senin, 11 Juni 2012

Tips merawat Ikan Hias


 


Ikan hias banyak digemari karena memiliki bentuk yang cantik dan warna-warni. Apalagi ikan hias air laut, kelincahannya berenang di akuarium dapat menyegarkan mata.

Namun, supaya ikan-ikan cantik itu bisa tetap lincah dan indah dipandang, akuarium harus dirawat secara berkala. Berikut tips merawat ikan hias air laut:

1. Perhatikan media pemeliharaan
Air dalam akuarium harus dibuat semirip mungkin dengan habitat asli ikan.

2. Rutin ganti air dalam akuarium
Air yang diganti sebaiknya separuh dari volume akuarium, supaya ikan tidak bersentuhan langsung dengan air yang baru.

3. Gunakan formula untuk menyesuaikan keasaman air serta menghilangkan jamur dan bakteri
Pakai peralatan penyaring kotoran seperti filter dan skimmer. Alat tersebut juga bisa mengurangi kadar amonia dalam air.

4. Gunakan pendingin (chiller) pada akuarium yang berisi karang
Taruh kerikil di dasar akuarium untuk menyimpan kotoran ikan, supaya tidak mengotori akuarium.

5. Pasang lampu untuk menghangatkan air
Lampu dapat membantu mengahangatkan air di dalam akuarium.

selamat Mencoba,,,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar